0

Rezeki yang barokah


Kadang kita buta akan nominal... dan lupa akan barokah... hingga hidup selalu merasa ada di dalam kekurangan tanpa batas...

Semoga saja rezeki yang selama ini dinikmati merupakan rezeki yang halal... hingga barokah mudah didapat, hidup selalu merasa cukup, dan yang paling penting adalah mudah bersyukur dengan apa yang didapat sekecil apapun itu...
supaya... kita bisa memanfaatkan rezeki itu untuk kebaikan di dunia yang akhirnya bisa membawa kebaikan di akhirat nantinya...  *amin*

semangat terus untuk belajar memahami, mengerti dan mengamalkan apa saja yang baik dan apa saja yang buruk dalam hidup, mana yang dihalalkan dan mana yang diharomkan...mana cara yang benar dan mana cara yang tidak tepat...
Tuhan sudah mengatur semua... dan Maha Kaya nya Tuhan semua nikmat yang telah diberikanNya takkan pernah habis dan bukan untuk kepentinganNya... melainkan untuk kepentingan hamba-hambaNya...

subhanalloh...
betapa harus dengan alasan apalagi untuk kami tak mencintaiMu yang Maha Baik, Maha Kaya, Maha Pemberi, Maha segala-galanya...

0 komentar:

Entri Populer

Visitors

Back to Top